Mengapa penambahan suatu zat ke dalam zat cair dapat menyebabkan penurunan tekanan uap?
Mengapa penambahan suatu zat ke dalam zat cair dapat menyebabkan penurunan tekanan uap?
Jawab:
Penambahan suatu zat ke dalam zat cair dapat menyebabkan penurunan tekanan uap, ini merupakan salah satu sifat koligatif larutan. Di mana molekul terlarut (zat) akan memengaruhi secara keseluruhan tekanan uapnya sehingga makin rendah.
----------------#----------------
Semoga Bermanfaat
Jangan lupa komentar & sarannya
Email: nanangnurulhidayat@gmail.com
Post a Comment for "Mengapa penambahan suatu zat ke dalam zat cair dapat menyebabkan penurunan tekanan uap?"