Apa yang terjadi apabila dalam suatu pelarut ditambahkan sedikit zat terlarut?

Apa yang terjadi apabila dalam suatu pelarut ditambahkan sedikit zat terlarut?

Jawab:
Jika suatu pelarut ditambahkan sedikit zat terlarut, maka akan timbul sifat koligatif larutan, di mana meliputi 4 sifat berikut:

  1. Penurunan tekanan uap larutan
  2. Penurunan titik beku larutan
  3. Kenaikan titik didih larutan
  4. Tekanan osmotik


----------------#----------------
Semoga Bermanfaat
Jangan lupa komentar & sarannya
Email: nanangnurulhidayat@gmail.com
Kunjungi terus: masdayat.net OK! :)

Post a Comment for "Apa yang terjadi apabila dalam suatu pelarut ditambahkan sedikit zat terlarut?"