Skip to content Skip to sidebar Skip to footer

Perhatikan pernyataan-pernyataan berikut! 1) Kerja sama antara Indonesia dan Turki

Perhatikan pernyataan-pernyataan berikut!
  1)    Kerja sama antara Indonesia dan Turki untuk meningkatkan nilai perdagangan.
  2)    Singapura meningkatkan investasi di Indonesia dalam mengembangkan sektor pariwisata.
  3)    China dan Jepang memperkuat kerjasama terkait dengan denuklirisasi dan perjanjian currency swap.
  4)    Kerja sama yang dilakukan ASEAN–Australia–New Zealand untuk meningkatkan kolaborasi antarpelaku usaha.
  5)    UNI Eropa telah menjadi sumber investasi langsung ke negara-negara ASEAN.

Kerja sama ekonomi bilateral ditunjukkan pada nomor ….
    A.   1), 2), dan 3)
    B.    1), 3), dan 5)
    C.    2), 3), dan 4)
    D.   2), 4), dan 5)
    E.    3), 4), dan 5)

Pembahasan:
Kerja sama ekonomi bilateral ditunjukkan pada nomor:
  1)    Kerja sama antara Indonesia dan Turki untuk meningkatkan nilai perdagangan.
  2)    Singapura meningkatkan investasi di Indonesia dalam mengembangkan sektor pariwisata.
  3)    China dan Jepang memperkuat kerjasama terkait dengan denuklirisasi dan perjanjian currency swap.

Jawaban: A

----------------#----------------
Semoga Bermanfaat
Jangan lupa komentar & sarannya
Email: nanangnurulhidayat@gmail.com
Kunjungi terus: masdayat.net OK! :)

Post a Comment for "Perhatikan pernyataan-pernyataan berikut! 1) Kerja sama antara Indonesia dan Turki "