Skip to content Skip to sidebar Skip to footer

Perhatikan pernyataan-pernyataan berikut! 1) Mencegah adanya gerakan separatisme.

Perhatikan pernyataan-pernyataan berikut!
  1)    Mencegah adanya gerakan separatisme.
  2)    Menciptakan pemerintah yang absolut.
  3)    Mencegah terjadinya konflik horizontal.
  4)    Membangun tata pemerintahan yang baru.
  5)    Menciptakan kehidupan berbangsa dan bernegara yang harmonis.
  6)    Munculnya kebudayaan-kebudayaan baru dalam masyarakat.

Berdasarkan pernyataan-pernyataan di atas, yang merupakan manfaat menjaga integrasi nasional ditunjukkan pada nomor ….
    A.   1), 2), dan 3)
    B.    1), 3), dan 5)
    C.    2), 3), dan 4)
    D.   3), 4), dan 5)
    E.    4), 5), dan 6)

Pembahasan:
Berdasarkan pernyataan-pernyataan di atas, yang merupakan manfaat menjaga integrasi nasional ditunjukkan pada nomor:
  1)    Mencegah adanya gerakan separatisme.
  3)    Mencegah terjadinya konflik horizontal.
  5)    Menciptakan kehidupan berbangsa dan bernegara yang harmonis.

Jawaban: B

----------------#----------------

Semoga Bermanfaat
Jangan lupa komentar & sarannya
Email: nanangnurulhidayat@gmail.com
Kunjungi terus: masdayat.net OK! :)

Post a Comment for "Perhatikan pernyataan-pernyataan berikut! 1) Mencegah adanya gerakan separatisme."