Skip to content Skip to sidebar Skip to footer

Jelaskan proses infeksi HIV pada sel T hingga terbentuk virus-virus baru!

Jelaskan proses infeksi HIV pada sel T hingga terbentuk virus-virus baru!

Jawab:
Sel T pembantu menjadi target utama HIV karena pada permukaannya terdapat CD4 sebagai reseptor. Infeksi dimulai ketika molekul glikoprotein (gp120) yang terdapat pada permukaan HIV menempel pada reseptor CDpada permukaan sel T pembantu. Virus tersebut kemudian masuk ke dalam sel T pembantu secara endositosis dan memulai replikasi (memperbanyak diri) selanjutnya virus-virus baru keluar dari sel T yang terinfeksi secara eksositosis atau dengan cara melisiskan sel.


----------------#----------------
Semoga Bermanfaat
Jangan lupa komentar & sarannya
Email: nanangnurulhidayat@gmail.com
Kunjungi terus: masdayat.net OK! :)

Post a Comment for "Jelaskan proses infeksi HIV pada sel T hingga terbentuk virus-virus baru!"