Seni bangunan Yunani mengalami perkembangan pesat pada masa perkembangan kebudayaan Athena
Seni bangunan Yunani mengalami perkembangan pesat pada masa perkembangan kebudayaan Athena dan Sparta. Terangkan beberapa bangunan di Yunani!
Jawab:
Berikut beberapa bangunan di Yunani.
- Kompleks Akropolis di Athena terdiri dari beberapa bangunan.
- Kuil pemujaan untuk dewa Apollo di Pulau Delos.
- Kuil pemujaan untuk dewa Zeus di kota Olympia.
- Stadion, tempat beradu lari yang dilengkapi lintasan lari.
- Teater, berbentuk tapal kuda berupa panggung terbuka di teras bukit.
----------------#----------------
Semoga Bermanfaat
Jangan lupa komentar & sarannya
Email: nanangnurulhidayat@gmail.com
Post a Comment for "Seni bangunan Yunani mengalami perkembangan pesat pada masa perkembangan kebudayaan Athena "