Mengapa masyarakat perlu dilibatkan dalam penanggulangan bencana?
Mengapa masyarakat perlu dilibatkan dalam penanggulangan bencana?
Jawab:
Masyarakat perlu dilibatkan dalam kegiatan penanggulangan bencana karena yang mengalami dan merasakan kejadian bencana adalah masyarakat. Dengan demikian, penanggulangan bencana tidak hanya tanggung jawab pemerintah. Selain itu, masyarakat memiliki pengetahuan lokal mengenai tindakan yang perlu dilakukan ketika keadaan mendadak.
----------------#----------------
Semoga Bermanfaat
Jangan lupa komentar & sarannya
Email: nanangnurulhidayat@gmail.com
Post a Comment for "Mengapa masyarakat perlu dilibatkan dalam penanggulangan bencana?"