Skip to content Skip to sidebar Skip to footer

Koperasi sebagai sokoguru perekonomian Indonesia. Terangkan makna pernyataan tersebut!

Koperasi sebagai sokoguru perekonomian Indonesia. Terangkan makna pernyataan tersebut!

Jawab:
Koperasi sebagai sokoguru perekonomian Indonesia artinya bahwa koperasi merupakan tulang punggung perekonomian. Hal ini tertuang dalam UUD 1945 yang menempatkan kedudukan koperasi sebagai sokoguru perekonomian dan sebagai integral tata perekonomian Indonesia. Dengan demikian, koperasi memegang peranan penting yaitu sebagai pilar utama perekonomian Indonesia, karena koperasi mempunyai sifat kemasyarakatan di mana kepentingan masyarakat harus lebih diutamakan. Koperasi juga menentang segala paham yang berbau individualis dan kapitalis.


----------------#----------------
Semoga Bermanfaat
Jangan lupa komentar & sarannya
Email: nanangnurulhidayat@gmail.com
Kunjungi terus: masdayat.net OK! :)

Post a Comment for "Koperasi sebagai sokoguru perekonomian Indonesia. Terangkan makna pernyataan tersebut!"