Sebuah kereta api bergerak dengan kecepatan 72 km/jam, mendekati stasiun sambil membunyikan
Sebuah kereta api bergerak dengan kecepatan 72 km/jam, mendekati stasiun sambil membunyikan peluit yang berfrekuensi 960 Hz. Kecepatan bunyi di udara 340 m/s. Bunyi yang didengar oleh orang di stasiun berfrekuensi ….
A. 1.040 Hz
B. 1.020 Hz
C. 1.000 Hz
D. 980 Hz
E. 940 Hz
Pembahasan:
Diketahui:
vs = 72 km/jam = 20 m/s (mendekati pendengar)
fs = 960 Hz
v = 340 m/s
vp = 0 (dianggap diam di stasiun)
Ditanya:
fp = …. ?
Dijawab:
Soal di atas bisa kita selesaikan dengan menggunnakan efek doppler seperti berikut:
Jadi bunyi yang didengar oleh orang di stasiun berfrekuensi 1.020 Hz
Jawaban: A
----------------#----------------
Semoga Bermanfaat
Jangan lupa komentar & sarannya
Post a Comment for "Sebuah kereta api bergerak dengan kecepatan 72 km/jam, mendekati stasiun sambil membunyikan"