Sebutkan kelebihan dari penggunaan teknologi digital!

Sebutkan kelebihan dari penggunaan teknologi digital!

Jawab:
Beberapa kelebihan dari penggunaan teknologi digital dibandingkan dengan teknologi analog, antara lain sebagai berikut:

  1. Keutuhan data pada saat proses transmisi sinyal digital akan mengalami regenerasi, sinyal-sinyal yang rusak akan digantikan oleh sinyal baru.
  2. Sistem komunikasi yang fleksibel, melalui teknologi ISDN (Integrated Service Digital Network), pengguna teknologi dapat bertukar informasi dengan cepat, mudah, serta dapat dilakukan dimana saja.
  3. Efisiensi biaya dengan dikembangkannya IC, biaya produksi dapat dikurangi dan daya tahan pemakainya juga lebih lama.

------------#------------
Semoga Bermanfaat
Jangan lupa komentar & sarannya
Email: nanangnurulhidayat@gmail.com

Post a Comment for "Sebutkan kelebihan dari penggunaan teknologi digital!"