Berdasarkan data tersebut, berapa volume udara yang dapat dihembuskan semaksimal mungkin

Perhatikan data volume udara pernapasan berikut!

Berdasarkan data tersebut, berapa volume udara yang dapat dihembuskan semaksimal mungkin setelah melakukan inspirasi secara maksimal? Jelaskan!

Jawab:
Volume udara yang dapat diembuskan semaksimal mungkin setelah melakukan inspirasi secara maksimal disebut kapasitas vital. Kapasitas vital merupakan volume udara tidal (pernapasan biasa) ditambah volume cadangan inspirasi (udara komplementer) ditambah volume cadangan ekspirasi (udara suplementer). 

Jadi, kapasitas vital paru-paru berdasarkan data tersebut adalah 500 + 1.500 + 1.500 = 3.500 mL.

----------------#----------------
Semoga Bermanfaat
Jangan lupa komentar & sarannya
Email: nanangnurulhidayat@gmail.com
Kunjungi terus: masdayat.net OK! :)

Post a Comment for "Berdasarkan data tersebut, berapa volume udara yang dapat dihembuskan semaksimal mungkin "