Skip to content Skip to sidebar Skip to footer

Benzena memiliki sifat yang unik, yaitu lebih mudah mengalami substitusi daripada adisi. Apa

Benzena memiliki sifat yang unik, yaitu lebih mudah mengalami substitusi daripada adisi. Apa yang menyebabkan hal tersebut terjadi?

Jawab:
Benzena merupakan senyawa tak jenuh (memiliki ikatan rangkap) yang lebih mudah mengalami reaksi substitusi daripada reaksi adisi. Hal ini terjadi karena adanya resonansi yang menyebabkan elektron pada senyawa benzena selalu berpindah-pindah.

Bagaimana resonansi elektron tersebut berlangsung? Ikatan rangkap merupakan komponen elektronik. Jika suatu pereaksi, seperti bromin atau asam halida direaksikan dengan benzena, kumpulan elektron pada ikatan rangkap benzena akan terdelokalisasi ke ikatan tunggal sehingga ikatan tunggal tersebut berubah menjadi ikatan rangkap. Hal ini berlangsung terus-menerus sehingga menyulitkan terjadinya reaksi adisi.

------------#------------
Semoga Bermanfaat
Jangan lupa komentar & sarannya
Email: nanangnurulhidayat@gmail.com

Post a Comment for "Benzena memiliki sifat yang unik, yaitu lebih mudah mengalami substitusi daripada adisi. Apa"