Skip to content Skip to sidebar Skip to footer

Jika sebuah benda bergerak melingkar beraturan, benda memiliki: 1) laju tetap 2) arah kecepatan linear tetap

Jika sebuah benda bergerak melingkar beraturan, benda memiliki:
   1)    laju tetap
   2)    arah kecepatan linear tetap
   3)    gaya sentripetal arahnya ke pusat lintasan
   4)    percepatan sentripetal as = ω2r

Pernyataan yang benar adalah nomor ....
     A.   1) dan 2)
     B.    1) dan 3)
     C.    1), 2), dan 3)
     D.   1), 3), dan 4)
     E.    1), 2), 3), dan 4)

Pembahasan:
Dijawab:
Untuk benda yang bergerak melingkar beraturan (GMB) maka pernyataan yang benar adalah:
   1)    laju tetap
   3)    gaya sentripetal arahnya ke pusat lintasan

   4)    percepatan sentripetal as = ω2r

Seharusnya arah kecepatan linear harus berubah-ubah

Jawaban: D


------------#------------
Semoga Bermanfaat
Jangan lupa komentar & sarannya
Email: nanangnurulhidayat@gmail.com

Post a Comment for "Jika sebuah benda bergerak melingkar beraturan, benda memiliki: 1) laju tetap 2) arah kecepatan linear tetap"