Skip to content Skip to sidebar Skip to footer

Identifikasikan tujuan umum diberikannya kewenangan kepada pemerintah pusat dalam pelaksanaan

Identifikasikan tujuan umum diberikannya kewenangan kepada pemerintah pusat dalam pelaksanaan otonomi daerah!

Jawab:
Tujuan diberikannya kewenangan kepada pemerintah pusat dalam pelaksanaan otonomi daerah, meliputi tujuan umum dan tujuan khusus. Tujuan umum antara lain sebagai berikut.

  1. Meningkatkan kesejahteraan rakyat.
  2. Memperhatikan pemerataan dan keadilan.
  3. Menciptakan demokratisasi.
  4. Menghormati serta menghargai berbagai kearifan atau nilai-nilai lokal dan nasional.
  5. Memperhatikan potensi dan keanekaragaman bangsa, baik tingkat lokal maupun nasional.


------------#------------
Semoga Bermanfaat
Jangan lupa komentar & sarannya
Email: nanangnurulhidayat@gmail.com

Post a Comment for "Identifikasikan tujuan umum diberikannya kewenangan kepada pemerintah pusat dalam pelaksanaan"