Berikut makna yang dapat kita ambil dari pasal 27 ayat (3) UUD 1945 yang paling tepat
Berikut makna yang dapat kita ambil dari pasal 27 ayat
(3) UUD 1945 yang paling tepat adalah ….
Jawaban: C
A.
setiap anak harus
dididik kemiliteran agar siap terjun ke medan perang
B.
pendidikan bela
negara harus menjadi kurikulum pelajaran di sekolah
C.
setiap warga negara
diperbolehkan ikut membela negara
D.
setiap tindakan yang
bertujuan membela negara dibenarkan oleh pihak pemerintah
E.
pemerintah
memfasilitasi setiap warga negara dalam usaha membela negara
Pembahasan:
pasal 27 ayat (3) UUD 1945 berbunyi: "setiap warga negara berhak dan wajib ikut serta dalam
upaya pembelaan negara"
------------#------------
Semoga Bermanfaat
Jangan lupa komentar & sarannya
Email: nanangnurulhidayat@gmail.com
Email: nanangnurulhidayat@gmail.com
Post a Comment for "Berikut makna yang dapat kita ambil dari pasal 27 ayat (3) UUD 1945 yang paling tepat"