Skip to content Skip to sidebar Skip to footer

Sebuah pelat logam berbentuk lingkaran memiliki lubang lingkaran konsentris (sepusat) di tengahnya

Sebuah pelat logam berbentuk lingkaran memiliki lubang lingkaran konsentris (sepusat) di tengahnya. Jika plat tersebut dipanaskan ...
A.    Diameter pelat membesar dan diameter lubang mengecil
B.    Diameter pelat mengecil dan diameter lubang membesar
C.    Diameter pelat membesar dan diameter lubang membesar
D.    Diameter pelat mengecil dan diameter lubang mengecil
E.    Diameter pelat membesar dan diameter lubang tetap

Pembahasan:
Dijawab:
Untuk menjawab soal di atas kita bisa memahaminy dengan menggunakan persamaan pemuaian luas:
Jika terjadi pemanasan pada pelat logam, maka akan terjadi perbesaran pada diameter plat kecil dan juga besar.

Jawaban: C

------------#------------
Semoga Bermanfaat
Jangan lupa komentar & sarannya
Email: nanangnurulhidayat@gmail.com

Post a Comment for "Sebuah pelat logam berbentuk lingkaran memiliki lubang lingkaran konsentris (sepusat) di tengahnya"