Jenis sel darah apakah yang ditunjukkan oleh gambar? Sebutkan ciri-ciri dan tempat
Perhatikan gambar sel darah di samping!
Pembahasan:
Sel yang ditunjukkan gambar adalah sel darah merah.
Ciri-ciri:
Jenis sel darah apakah yang ditunjukkan oleh gambar? Sebutkan ciri-ciri dan tempat pembuatan sel darah tersebut!
Pembahasan:
Sel yang ditunjukkan gambar adalah sel darah merah.
Ciri-ciri:
- Bentuk bikonkaf dan tidak berinti;
- Jumlah darah pada pria dewasa ±5 juta/mm3
- Pada wanita dewasa ±4 juta/mm3; memiliki pigmen respirasi yaitu hemoglobin.
- Tempat pembentukan: sumsum merah tulang pipih, limfa, dan hati (saat dalam rahim).
------------#------------
Semoga Bermanfaat
Jangan lupa komentar & sarannya
Email: nanangnurulhidayat@gmail.com
Email: nanangnurulhidayat@gmail.com
Post a Comment for "Jenis sel darah apakah yang ditunjukkan oleh gambar? Sebutkan ciri-ciri dan tempat"