Skip to content Skip to sidebar Skip to footer

Dampak pengangguran dilihat dari segi ekonomi

Berikut dampak pengangguran.
1)    Terjadi penurunan pendapatan per kapita bagi negara.
2)    Beban psikologi yang ditanggung masyarakat semakin tinggi.
3)    Pendapatan negara dari pajak penghasilan cenderung menurun.
4)    Meningkatnya biaya sosial untuk mengatasi tingginya angka kriminal.
5)    Produktivitas tenaga kerja rendah karena keahlian tidak berguna.

Dampak pengangguran dilihat dari segi ekonomi ditunjukkan pada nomor ….
    A.   1), 2), dan 3)
    B.    1), 3), dan 5)
    C.    2), 3), dan 4)
    D.   3), 3), dan 5)
    E.    3), 4), dan 5)

Pembahasan:
Dampak pengangguran dilihat dari segi ekonomi yaitu:
1)    Terjadi penurunan pendapatan per kapita bagi negara.
3)    Pendapatan negara dari pajak penghasilan cenderung menurun.
5)    Produktivitas tenaga kerja rendah karena keahlian tidak berguna.

Jawaban: B

------------#------------

Semoga Bermanfaat
Jangan lupa komentar & sarannya
Email: nanangnurulhidayat@gmail.com

Post a Comment for "Dampak pengangguran dilihat dari segi ekonomi"