Tahap yang merenggangkan dalam interaksi sosial dimulai secara berturut-turut
Perhatikan tahap-tahap interaksi berikut!
Jawaban: D
1) Tahap memulai
2) Tahap pembedaan
3) Tahap menahan
4) Tahap membatasi
5) Tahap mempertalikan
6) Tahap memutuskan
7) Tahap menghindari
Tahap yang merenggangkan dalam interaksi sosial dimulai secara berturut-turut ditunjukkan pada nomor ....
A. 1), 2), 4), 6), dan 3)
B. 2), 4), 5), 6), dan 7)
C. 4), 3), 1), 6), dan 7)
D. 2), 4), 3), 7), dan 6)
E. 7), 6), 2), 4), dan 1)
Pembahasan:
Tahap yang merenggangkan dalam interaksi sosial dimulai secara berturut-turut yaitu:
2) Tahap pembedaan
4) Tahap membatasi
3) Tahap menahan
7) Tahap menghindari
6) Tahap memutuskan
------------#------------
Semoga Bermanfaat
Jangan lupa komentar & sarannya
Email: nanangnurulhidayat@gmail.com
Post a Comment for "Tahap yang merenggangkan dalam interaksi sosial dimulai secara berturut-turut"