Sosiologi dalam melakukan kajian tentang masyarakat didasarkan pada hasil observasi
Sosiologi dalam melakukan kajian tentang masyarakat didasarkan pada hasil observasi dan tidak spekulatif serta hanya menggunakan akal sehat. Pernyataan tersebut menunjukkan bahwa sosiologi bersifat ....
A. Empiris
B. Teoretis
C. Kumulatif
D. Nonetis
E. Subjektif
Pembahasan:
Pernyataan tersebut menunjukkan bahwa sosiologi bersifat empiris
------------#------------
Semoga Bermanfaat
Jangan lupa komentar & sarannya
Email: nanangnurulhidayat@gmail.com
Email: nanangnurulhidayat@gmail.com
Post a Comment for "Sosiologi dalam melakukan kajian tentang masyarakat didasarkan pada hasil observasi"