Skip to content Skip to sidebar Skip to footer

Fermentasi asam laktat ditandai dengan tidak terbentuknya

Fermentasi asam laktat ditandai dengan tidak terbentuknya ….
    A.  ATP
    B.   CO2
    C.   NADH2
    D.  panas 
    E.   NADPH2

Pembahasan:

Fermentasi asam laktat ialah merupakan sebuah tahapan respirasi anaerob yang menghasilkan asam laktat sebagai produk akhir.Terjadinya pada kelompok bakteri pemecah gula susu.

Glikolisis pada sel hewan / manusia yang tidak diikuti dengan suplai oksigen ke dalam sel dapat membentuk asam laktat yang akan menyebabkan rasa pegal pada otot. Fermentasi asam laktat ditandai dengan terbentuknya ATP, CO2, NADH2, dan panas.

Jawaban: E

------------#------------
Semoga Bermanfaat
Jangan lupa komentar & sarannya
Email: nanangnurulhidayat@gmail.com

Post a Comment for "Fermentasi asam laktat ditandai dengan tidak terbentuknya"