Air panas yang memiliki massa 2 kg dicampur dengan air dingin dengan massa 1 kg dalam suatu wadah
Air panas yang memiliki massa 2 kg dicampur dengan air dingin dengan massa 1 kg dalam suatu wadah tertutup. Jika suhu air panas tersebut 800C dan suhu air yang dingin 300C, berapakah suhu akhir atau suhu campuran dari kedua jenis air tersebut? (cair = 4.200 J/kg0C)
Pembahasan:
Diketahui:
Benda 1 = benda yang suhunya tinggi
Benda 2 = benda yang suhunya rendah
m1 = 2 kg
m2 = 1 kg
T1 = 800C
T2 = 300C
Ditanya:
Tc = …. ?
Dijawab:
Soal di atas bisa kita selesaikan dengan menggunakan asas Black:
Pembahasan:
Diketahui:
Benda 1 = benda yang suhunya tinggi
Benda 2 = benda yang suhunya rendah
m1 = 2 kg
m2 = 1 kg
T1 = 800C
T2 = 300C
Ditanya:
Tc = …. ?
Dijawab:
Soal di atas bisa kita selesaikan dengan menggunakan asas Black:
Jadi suhu campurannya adalah 63,330C
------------#------------
Semoga Bermanfaat
Jangan lupa komentar & sarannya
Email: nanangnurulhidayat@gmail.com
Post a Comment for "Air panas yang memiliki massa 2 kg dicampur dengan air dingin dengan massa 1 kg dalam suatu wadah "