Struktur Kerajaan Majapahit terbagi dalam beberapa wilayah administrasi. Kemukakan beberapa
Struktur Kerajaan Majapahit terbagi dalam beberapa wilayah administrasi. Kemukakan beberapa wilayah administrasi tersebut!
Jawab:
Berikut beberapa wilayah administrasi Kerajaan Majapahit.
- Bhumi yaitu wilayah kerajaan pusat yang dipimpin oleh raja.
- Nagara yaitu wilayah kerajaan bawahan atau kabupaten yang dipimpin oleh Paduka Bhattara atau gubernur.
- Watak yaitu wilayah setingkat kecamatan yang dipimpin oleh wiyasa.
- Wanua yaitu wilayah setingkat desa yang dipimpin oleh lurah.
- Kabuyutan yaitu wilayah setingkat dusun kecil.
------------#------------
Semoga Bermanfaat
Jangan lupa komentar & sarannya
Email: nanangnurulhidayat@gmail.com
Post a Comment for "Struktur Kerajaan Majapahit terbagi dalam beberapa wilayah administrasi. Kemukakan beberapa"