Skip to content Skip to sidebar Skip to footer

Perhatikan gambar kubus berikut! a. Sebutkan pasangan bidang yang sejajar?

Perhatikan gambar kubus berikut!
a.  Sebutkan pasangan bidang yang sejajar?
b.  Sebutkan bidang yang memotong bidang KLPO!
c.  Tentukan persekutuan antara bidang KMQO dan LMQP!

Pembahasan:
a. Pasangan bidang yang sejajar adalah:
    KLMN // OPQR
    KLPO // NMQR
    LMQP // KNRO

b. Bidang yang memotong bidang KLPO adalah KLMN, LMQP, KNRO, dan OPQR
c. Persekutuan antara bidang KMQO dan LMQP adalah garis MQ

------------#------------
Semoga Bermanfaat
Jangan lupa komentar & sarannya
Email: nanangnurulhidayat@gmail.com
WA /LINE : 081 669 2375

Post a Comment for "Perhatikan gambar kubus berikut! a. Sebutkan pasangan bidang yang sejajar?"