Pengalaman praktis, intelektual, dan emosional dapat mendorong seseorang untuk membentu
Pengalaman praktis, intelektual, dan emosional
dapat mendorong seseorang untuk membentuk atau bergabung dalam kelompok.
Analisislah pengalaman praktis, intelektual, dan emosional tersebut!
Pembahasan:
Pengalaman praktis adalah
pengalaman yang didasarkan pada aktivitas manusia guna memenuhi hasrat dan
keinginannya. Pengalaman intelektual adalah pengalaman yang didasarkan pada
akal seseorang sehingga memerlukan bimbingan dan arahan manusia lain.
Pengalaman emosional adalah pengalaman yang didasarkan pada naluri untuk hidup
bersama dengan manusia lain.
------------#------------
Semoga Bermanfaat
Jangan lupa komentar & sarannya
Email: nanangnurulhidayat@gmail.com
WA /LINE : 081 669 2375
Post a Comment for "Pengalaman praktis, intelektual, dan emosional dapat mendorong seseorang untuk membentu"