Skip to content Skip to sidebar Skip to footer

Mengapa ketimpangan distribusi pendapatan dapat menghambat pembangunan?

Mengapa ketimpangan distribusi pendapatan dapat menghambat pembangunan?

Jawab:
Ketimpangan distribusi pendapatan dapat membuat jurang antara si kaya dan si miskin semakin dalam yang mengakibatkan terjadinya kecemburuan sosial dan berpotensi untuk memicu terjadinya berbagai tindakan kriminal. Jika angka kriminal tinggi, dapat menghambat jalannya pembangunan karena memengaruhi kepercayaan investor dalam menanamkan modalnya.

------------#------------
Semoga Bermanfaat
Jangan lupa komentar & sarannya
Email: nanangnurulhidayat@gmail.com

Post a Comment for "Mengapa ketimpangan distribusi pendapatan dapat menghambat pembangunan?"