Skip to content Skip to sidebar Skip to footer

Klasifikasikan tiga tipe paguyuban!

Klasifikasikan tiga tipe paguyuban!

Pembahasan:
Berikut tiga tipe paguyuban.

  1. Paguyuban karena ikatan darah atau keturunan (gemeinschaft by blood), contohnya keluarga dan kelompok kekerabatan.
  2. Paguyuban karena tempat tinggal (gemeinschaft of place), yaitu suatu paguyuban yang terdiri dari orang-orang yang berdekatan tempat tinggalnya sehingga dapat saling menolong,contohnya rukun tetangga, rukun warga,dan kelompok arisan.
  3. Paguyuban karena jiwa dan pikiran (gemeinschaft of mind), yaitu paguyuban yang anggotanya memiliki jiwa, pikiran, dan ideologi yang sama.

------------#------------
Semoga Bermanfaat
Jangan lupa komentar & sarannya
Email: nanangnurulhidayat@gmail.com
WA /LINE : 081 669 2375

Post a Comment for "Klasifikasikan tiga tipe paguyuban!"