Kemukakan yang dimaksud dengan cagar alam dan identifikasikan minimal lima cagar alam
Kemukakan yang dimaksud dengan cagar alam dan identifikasikan minimal lima cagar alam yang ada di Indonesia!
Pembahasan:
Cagar alam adalah kawasan hutan yang dilindungi untuk menyelamatkan tumbuhan yang sudah langka agar tidak punah. Contohnya sebagai berikut.
- Sibolangit di Provinsi Sumatra Utara.
- Limbo Panti di Provinsi Sumatra Barat.
- Cibodas di kaki Gunung Gede di Provinsi Jawa Barat.
- Pananjung, Pantai Pangandaran di Provinsi Jawa Barat.
- Lalijiwo, di Lereng Gunung Arjuna Malang Provinsi Jawa Timur.
------------#------------
Semoga Bermanfaat
Jangan lupa komentar & sarannya
Email: nanangnurulhidayat@gmail.com
Post a Comment for "Kemukakan yang dimaksud dengan cagar alam dan identifikasikan minimal lima cagar alam"