Skip to content Skip to sidebar Skip to footer

Kemukakan faktor-faktor penyebab munculnya reformasi gereja!

Reformasi gereja tercetus pertama kali pada abad ke-16 dan terjadi di Eropa Barat. Kemukakan faktor-faktor penyebab munculnya reformasi gereja!

Jawab:
Berikut faktor-faktor penyebab munculnya reformasi gereja.
  1. Adanya penyimpangan yang dilakukan oleh gereja Katolik, misalnya penjualan surat Aflat (surat pengampunan dosa).
  2. Perkembangan paham humanis yang menyebabkan banyak orang dapat membaca Alkitab.
  3. Paus mempunyai kekuasaan besar, yaitu sebagai pemimpin agama dan kepala negara.
----------------#----------------
Semoga Bermanfaat
Jangan lupa komentar & sarannya
Email: nanangnurulhidayat@gmail.com
Kunjungi terus: masdayat.net OK! :)

Post a Comment for "Kemukakan faktor-faktor penyebab munculnya reformasi gereja!"