Identifikasikan contoh kasus pelanggaran HAM di dunia internasional!
Identifikasikan contoh kasus pelanggaran HAM di dunia internasional!
Pembahasan:
Contoh kasus pelanggaran HAM di dunia inter- nasional antara lain sebagai berikut.
- Bentuk penjajahan yang terjadi pada masa lalu yang dilakukan oleh negara-negara imperialis, misalnya Belanda dan Jepang yang menjajah Indonesia.
- Pembantaian suku atau kaum minoritas, misalnya pembantaian suku Kurdi dan pembantaian warga Bosnia.
- Pembantaian ras yang dilakukan oleh NAZI pada masa Hitler.
- Kejahatan perang yang dilakukan oleh suatu rezim atau elite politik yang berkuasa.
- Penindasan ras kulit hitam di Afrika saat berlakunya sistem apartheid.
------------#------------
Semoga Bermanfaat
Jangan lupa komentar & sarannya
Email: nanangnurulhidayat@gmail.com
WA /LINE : 081 669 2375
Post a Comment for "Identifikasikan contoh kasus pelanggaran HAM di dunia internasional!"