Skip to content Skip to sidebar Skip to footer

Hitunglah besarnya pendapatan nasional jika dihitung dengan pendekatan pengeluaran!

Diketahui data sebagai berikut.
-      Pengeluaran konsumsi      Rp20.000.000.000,00
-      Menyewa tanah                 Rp10.000.000.000,00
-      Pengeluaran pengusaha    Rp14.000.000.000,00
-      Ekspor                               Rp16.000.000.000,00
-      Impor                                Rp  6.000.000.000,00
-      Keuntungan                      Rp100.000.000.000,00

Hitunglah besarnya pendapatan nasional jika dihitung dengan pendekatan pengeluaran!

Pembahasan:
Soal di atas bisa kita selesaikan dengan melakukan perhitungan seperti berikut:
Jadi besarnya pendapatan nasionalnya adalah Rp54.000.000.000,00

------------#------------

Semoga Bermanfaat
Jangan lupa komentar & sarannya
Email: nanangnurulhidayat@gmail.com
WA /LINE : 081 669 2375

Post a Comment for "Hitunglah besarnya pendapatan nasional jika dihitung dengan pendekatan pengeluaran!"