Fungsi penanaman nilai agama untuk mencegah timbulnya permasalahan sosial
Perhatikan beberapa fungsi berikut!
1) Memberikan pegangan dalam menjalani kehidupan dan menyelesaikan masalah hidup manusia.
2) Mengawasi perilaku masyarakat melalui ajaran agama dengan sanksi yang bersifat hakiki.
3) Mengajarkan kebenaran sehingga setiap penganutnya menghindari perbuatan yang dianggap salah.
4) Mengarahkan masyarakat mengurangi sikap inklusif.
5) Meningkatkan interaksi sosial secara khusus antarumat seagama.
Fungsi penanaman nilai agama untuk mencegah timbulnya permasalahan sosial ditunjukkan pada nomor ....
1) Memberikan pegangan dalam menjalani kehidupan dan menyelesaikan masalah hidup manusia.
2) Mengawasi perilaku masyarakat melalui ajaran agama dengan sanksi yang bersifat hakiki.
3) Mengajarkan kebenaran sehingga setiap penganutnya menghindari perbuatan yang dianggap salah.
4) Mengarahkan masyarakat mengurangi sikap inklusif.
5) Meningkatkan interaksi sosial secara khusus antarumat seagama.
Fungsi penanaman nilai agama untuk mencegah timbulnya permasalahan sosial ditunjukkan pada nomor ....
A. 1), 2), dan 3)
B. 1), 2), dan 5)
C. 2), 3), dan 4)
D. 2), 3), dan 5)
E. 3), 4), dan 5)
Pembahasan:
Fungsi penanaman nilai agama untuk mencegah timbulnya permasalahan sosial yaitu:
- Memberikan pegangan dalam menjalani kehidupan dan menyelesaikan masalah hidup manusia.
- Mengawasi perilaku masyarakat melalui ajaran agama dengan sanksi yang bersifat hakiki.
- Mengajarkan kebenaran sehingga setiap penganutnya menghindari perbuatan yang dianggap salah.
Nomor 1), 2), dan 3) Benar
Jawaban: A
------------#------------
Semoga Bermanfaat
Jangan lupa komentar & sarannya
Email: nanangnurulhidayat@gmail.com
Post a Comment for "Fungsi penanaman nilai agama untuk mencegah timbulnya permasalahan sosial"