Dalam menghadapi persaingan dunia usaha yang semakin ketat, Sonia sebagai produsen pakaian ingin
Dalam menghadapi persaingan dunia usaha yang semakin ketat, Sonia sebagai produsen pakaian ingin menambah jenis produksinya. Oleh karena itu ia melakukan analisis pasar untuk menentukan barang yang diminati masyarakat saat itu. Analisislah masalah pokok yang terjadi berdasarkan kasus tersebut!
Jawab:
Permasalahan yang dihadapi Sonia adalah memikirkan barang yang akan diproduksi. Dalam permasalahan ekonomi modern termasuk permasalahan ekonomi what (barang apa yang akan diproduksi).
------------#------------
Semoga Bermanfaat
Jangan lupa komentar & sarannya
Email: nanangnurulhidayat@gmail.com
Post a Comment for "Dalam menghadapi persaingan dunia usaha yang semakin ketat, Sonia sebagai produsen pakaian ingin"