Bagaimanakah perkecambahanan pada tumbuhan dikotil?
Bagaimanakah perkecambahanan pada tumbuhan dikotil?
Pembahasan:
Perkecambahan pada tumbuhan dikotil tidak muncul koleoptil. Dari dalam tanah kotiledonnya akan muncul ke permukaan tanah bersamaan dengan munculnya daun pertama. Kotiledon akan memberi makan bakal daun dan bakal akar sampai keduanya dapat mengadakan fotosintesis. Lama-kelamaan kotiledon menjadi kecil dan kisut, kemudian terangkat ke permukaan tanah sehingga disebut perkecambahan epigeal.
------------#------------
Semoga Bermanfaat
Jangan lupa komentar & sarannya
Email: nanangnurulhidayat@gmail.com
WA /LINE : 081 669 2375
Post a Comment for "Bagaimanakah perkecambahanan pada tumbuhan dikotil?"