Skip to content Skip to sidebar Skip to footer

Sebuah detektor bunyi yang diletakkan pada jarak R dari sumber bunyi menangkap intensitas 1


Sebuah detektor bunyi yang diletakkan pada jarak R dari sumber bunyi menangkap intensitas 1 dan amplitudo bunyi A. kemudian detektor bunyi digeser sejauh 0,6 R mendekati sumber bunyi dari posisi semula. Imtemsitas dan amplitude bunyi dari posisi semula. Intensitas dan amplitudo bunyi yang ditangkap sekarang adalah ….
A.    50/9 I dan 10/9 A
B.     25/4 I dan 5/2 A
C.     25/9 I dan 5/3 A
D.    5/3 I dan 5/3 A
E.     10/9 I dan 10/9 A

Pembahasan:
Diketahui:
     R1 = R
     R2 = R – 0,6 R = 0,4 R
     I1 = I

Ditanya:
     I2 = …. ?
     A2 = …. ?

Dijawab:
Jawaban: B

------------#------------
Semoga Bermanfaat
Jangan lupa komentar & sarannya
Email: nanangnurulhidayat@gmail.com
WA /LINE : 081 669 2375


Post a Comment for "Sebuah detektor bunyi yang diletakkan pada jarak R dari sumber bunyi menangkap intensitas 1"