Skip to content Skip to sidebar Skip to footer

Kapankah terjadi respons primer dan respons sekunder? Jelaskan!

Kapankah terjadi respons primer dan respons sekunder? Jelaskan!

Jawab:
  1. Respons primer: ketika ada antigen pertama kali, antibodi baru ada dalam serum beberapa hari/beberapa minggu, waktunya berkisar antara 10–17 hari.
  2. Respons sekunder: untuk kedua kalinya antigen, respons antibodi lebih cepat dan kadar meningkat. Hal ini karena ada sel memori B. Kekebalan seluler diperantarai sel limfosit T. Waktunya berkisar 2–3 hari.

------------#------------
Semoga Bermanfaat
Jangan lupa komentar & sarannya
Email: nanangnurulhidayat@gmail.com
WA /LINE : 081 669 2375

Post a Comment for "Kapankah terjadi respons primer dan respons sekunder? Jelaskan!"