Identifikasikam kegiatan-kegiatan utama IMF
Identifikasikam kegiatan-kegiatan utama IMF
Jawab:
Kegiatan-kegiatan utama IMF antara lain sebagai berikut.
- Memonitor kebijakan nilai tukar uang negara anggota.
- Membantu negara anggota mengatasi masalah yang berkaitan dengan neraca pembayaran.
- Memberikan bantuan teknis dan pelatihan dalam rangka meningkatkan kapasitas institusi serta sumber daya manusianya.
------------#------------
Semoga Bermanfaat
Jangan lupa komentar & sarannya
Email: nanangnurulhidayat@gmail.com
WA /LINE : 081 669 2375
Post a Comment for "Identifikasikam kegiatan-kegiatan utama IMF"