Skip to content Skip to sidebar Skip to footer

Berikut adalah berbagai keanekaragaman ciri organisme. 1. Warna bulu dan bentuk pial

Berikut adalah berbagai keanekaragaman ciri organisme.

  1. Warna bulu dan bentuk pial pada ayam
  2. Bentuk paruh burung berbeda-beda sesuai jenis makanannya
  3. Bentuk kaki burung berbeda-beda sesuai tempat hidupnya
  4. Tipe mulut serangga berbeda-beda sesuai cara makannya
  5. Bentuk hidung, mulut, dan telinga manusia berbeda-beda meskipun dalam satu keluarga. 
Ciri organismyang menunjukkan keanekaragaman hayati tingkat gen adalah….
    A.   1), 2), dan 3)
    B.    2) dan 4)
    C.    1) dan 5)
    D.   4) dan 5)
    E.    5) saja

Pembahasan:
Keanekaragaman tingkat gen merupakan tingkat keanekaragaman dalam tingkatan genetik sehingga dalam Binomial nomenklatur keanekaragaman tingkat gen memiliki ciri sama genus berbeda spesies, yang termasuk contoh keanekaragaman hayati tingkat gen adalah: Warna bulu dan bentuk pial pada ayam, Bentuk hidung, mulut, dan telinga manusia berbeda-beda meskipun dalam satu keluarga

Jawaban: C
------------#------------
Semoga Bermanfaat
Jangan lupa komentar & sarannya
Email: nanangnurulhidayat@gmail.com
WA /LINE : 081 669 2375

Post a Comment for "Berikut adalah berbagai keanekaragaman ciri organisme. 1. Warna bulu dan bentuk pial"