Asam amino adalah suatu molekul pembentuk protein. Asam amino ada yang bermuatan positif
Asam amino adalah suatu molekul pembentuk protein. Asam amino ada yang bermuatan positif, negatif, dan netral pada pH tertentu. Bagaimanakah memisahkan asam amino-asam amino dengan cara elektroforesis?
Jawab:
Dengan cara mengatur pH larutan asam amino maka pada pH tertentu ada asam amino bermuatan negatif, positif, dan netral, kemudian asam amino-asam amino tersebut ditempatkan dalam medan listrik. Asam amino yang bermuatan positif akan menuju katoda, asam amino yang bermuatan negatif akan menuju anoda, sedangkan asam amino netral tidak tertarik oleh kedua elektroda.
------------#------------
Semoga Bermanfaat
Jangan lupa komentar & sarannya
Email: nanangnurulhidayat@gmail.com
WA /LINE : 081 669 2375
Post a Comment for "Asam amino adalah suatu molekul pembentuk protein. Asam amino ada yang bermuatan positif"