Sebut dan jelaskan dua tipe dasar rantai makanan! Berikan contohnya masing-masing!
Sebut dan jelaskan dua tipe dasar rantai makanan! Berikan contohnya masing-masing!
Jawab:
Ada dua tipe rantai makanan sebagai berikut.
Jawab:
Ada dua tipe rantai makanan sebagai berikut.
- Rantai makanan rerumputan (gazing food chain) yaitu rantai makanan yang diawali dari tumbuhan pada trofik awalnya. Contoh: rumput → belalang → kadal → burung elang.
- Rantai makanan sisa detritus (detritus food chain) yaitu rantai makanan yang tidak dimulai dari tumbuhan, tetapi dimulai dari detritivor. Contoh: hancuran daun → cacing tanah → ayam → manusia.
------------#------------
Semoga Bermanfaat
Jangan lupa komentar & sarannya
Email: nanangnurulhidayat@gmail.com
WA /LINE : 081 669 2375
Post a Comment for "Sebut dan jelaskan dua tipe dasar rantai makanan! Berikan contohnya masing-masing!"