Sebuah bola bermassa 0,2 kg dalam keadaan diam, kemudian dipukul sehingga bola meluncur
Sebuah bola bermassa 0,2 kg dalam keadaan diam, kemudian dipukul sehingga bola meluncur dengan kelajuan 150 m/s. Jika lamanya pemukul menyentuh bola 0,1 sekon, hitunglah gaya pemukul tersebut!
Pembahasan:
Diketahui:
m = 0,2 kg
v1 = 0 m/s
v2 = 150 m/s
t = 0,1 s
Ditanya:
F = …. ?
Dijawab:
Besar gaya pemukul dapat kita cari dengan melakukan perhitungan seperti berikut:
Jadi besar gaya pemukulnya sebesar 300 N
------------#------------
Semoga Bermanfaat
Jangan lupa komentar & sarannya
Email: nanangnurulhidayat@gmail.com
WA /LINE : 081 669 2375
Post a Comment for "Sebuah bola bermassa 0,2 kg dalam keadaan diam, kemudian dipukul sehingga bola meluncur"