Skip to content Skip to sidebar Skip to footer

Diketahui larutan-larutan berikut : (1) 25 mL CH3COOH 0,1 M Pasangan yang dapat membentuk larutan penyangga

Diketahui larutan-larutan berikut :
(1)  25 mL CH3COOH 0,1 M
(2)  25 mL NaOH 0,1 M
(3)  25 mL KOH 0,1 M
(4)  25 mL NH2OH 0,3 M
(5)  25 mL HCl 0,2 M
Pasangan yang dapat membentuk larutan penyangga adalah ….
    A.  1 dan 2
    B.   1 dan 3
    C.   2 dan 4
    D.  3 dan 4
    E.   4 dan 5

Pembahasan:
Trick
Untuk mencari larutan penyangga, cari yang pasangan antara lemah dan kuat, dan pastikan yang lemah memiliki mol (M x Vol) lebih besar:
Yang memenuhi adalah nomor (4) dan (5)
mol NH2OH = 25 mL x 0,3 M = 7,5 mmol
mol HCl = 25 mL x 0,2 M = 5 mmol

Jawaban: E
------------#------------

Semoga Bermanfaat
Jangan lupa komentar & sarannya
Email: nanangnurulhidayat@gmail.com
WA /LINE : 081 669 2375

Post a Comment for "Diketahui larutan-larutan berikut : (1) 25 mL CH3COOH 0,1 M Pasangan yang dapat membentuk larutan penyangga "