Burung Finch semula hanya hidup di benua Amerika Selatan. Adanya perubahan kondisi lingkungan hidup
Burung Finch semula hanya hidup di benua Amerika Selatan. Adanya perubahan kondisi lingkungan hidup dan kurangnya bahan makanan menyebabkan burung-burung itu bermigrasi ke Kepulauan Galapagos, dan dalam jangka waktu yang cukup lama akhirnya terbentuk spesies-spesies baru dari burung Finch yang ada sekarang.
Proses terbentuknya spesies baru tersebut disebabkan oleh ....
A. Isolasi reproduksi karena waktu untuk reproduksi tidak sama, sehingga dapat menghasilkan jenis burung yang berbeda
B. Terjadi perkawinan silang dengan jenis burung dari spesies lain, sehingga diperoleh variasi jenis burung yang berbeda
C. Isolasi tingkah laku khususnya dalam melakukan reproduksi, sehingga menghasilkan variasi pada individu yang dihasilkan
D. Perubahan musim yang sangat ekstrim karena Kepulauan Galapagos memiliki musim yang berbeda-beda
E. Adanya penyesuaian diri untuk mendapatkan makanan pada kondisi alam dan lingkungan yang berbeda-bedaA. Isolasi reproduksi karena waktu untuk reproduksi tidak sama, sehingga dapat menghasilkan jenis burung yang berbeda
B. Terjadi perkawinan silang dengan jenis burung dari spesies lain, sehingga diperoleh variasi jenis burung yang berbeda
C. Isolasi tingkah laku khususnya dalam melakukan reproduksi, sehingga menghasilkan variasi pada individu yang dihasilkan
D. Perubahan musim yang sangat ekstrim karena Kepulauan Galapagos memiliki musim yang berbeda-beda
Pembahasan:
Proses terbentuknya spesies baru yang ditunjukkan soal disebabkan oleh adanya penyesuaian diri untuk mendapatkan makanan pada kondisi alam dan lingkungan yang berbeda-beda
Jawaban: E
------------#------------
Semoga Bermanfaat
Jangan lupa komentar & sarannya
Email: nanangnurulhidayat@gmail.com
WA /LINE : 081 669 2375
Post a Comment for "Burung Finch semula hanya hidup di benua Amerika Selatan. Adanya perubahan kondisi lingkungan hidup"