Skip to content Skip to sidebar Skip to footer

Apa yang terjadi jika seseorang memiliki hormon parathormon yang berlebihan dalam tubuhnya?

Apa yang terjadi jika seseorang memiliki hormon parathormon yang berlebihan dalam tubuhnya?

Jawab:
Jika seseorang mempunyai hormon parathormon yang berlebihan dalam tubuhnya, tulangnya akan mudah rapuh, lemah, dan juga berwujud tidak normal karena disebabkan oleh kondisi kalsium yang rendah. Dengan kondisi semacam ini akan mengakibatkan sebagian dari kalsium bisa terbawa oleh air seni, kemudian akan terjadi pengendapan sehingga lama-kelamaan membentuk batu ginjal. Sebaliknya, rendahnya kandungan kalsium yang berada dalam darah, bisa mengakibatkan kejang-kejang.
------------#------------
Semoga Bermanfaat
Jangan lupa komentar & sarannya
Email: nanangnurulhidayat@gmail.com
WA /LINE : 081 669 2375

Post a Comment for "Apa yang terjadi jika seseorang memiliki hormon parathormon yang berlebihan dalam tubuhnya?"