Skip to content Skip to sidebar Skip to footer

Tumbuhan paku merupakan tumbuhan fase sporofit. Jelaskan struktur pada tumbuhan paku

Tumbuhan paku merupakan tumbuhan fase sporofit. Jelaskan struktur pada tumbuhan paku yang mendukung pernyataan tersebut!

Jawab:
Sporofit (tumbuhan paku) dewasa menghasilkan sporofil (2n) atau daun penghasil spora. Sporofil mempunyai sporangium (kotak spora) yang terkumpul dalam sorus dan terdapat di sisi bagian bawah daun.
------------#------------
Semoga Bermanfaat
Jangan lupa komentar & sarannya
Email: nanangnurulhidayat@gmail.com
WA /LINE : 081 669 2375

Post a Comment for "Tumbuhan paku merupakan tumbuhan fase sporofit. Jelaskan struktur pada tumbuhan paku"