Skip to content Skip to sidebar Skip to footer

Sebut dan jelaskan tiga devisi tumbuhan lumut!

Sebut dan jelaskan tiga devisi tumbuhan lumut!

Pembahasan:
Tumbuhan lumut dibedakan menjadi tiga divisi sebagai berikut.
  1. Musci (lumut daun), mempunyai batang dan daun semu yang berdiri tegak. Contoh: Sphagnum sp. (lumut gambut), Bryum sp. (hidup di tembok atau batuan yang lembap), dan Aerobrysis longissima (hidup sebagai epifit di hutan).
  2. Hepaticae (lumut hati), tubuh berupa lembaran (talus) yang terbagi dari beberapa lobus. Contoh: Marchantia polymorpha, M. berteroana, Ricciocarpus natans, dan R. frostili.
  3. Anthocerotae (lumut tanduk), memiliki sporofit yang berupa kapsul yang memanjang dan tumbuh seperti tanduk dari hamparan  gametofit.  Contoh:  Anthoceros sp, dan Notothylus indica.
------------#------------
Semoga Bermanfaat
Jangan lupa komentar & sarannya
Email: nanangnurulhidayat@gmail.com
WA /LINE : 081 669 2375

Post a Comment for "Sebut dan jelaskan tiga devisi tumbuhan lumut!"