Skip to content Skip to sidebar Skip to footer

Daun tumbuhan lumut ini mengalami pewarisan genetik ekstrakromosomal

Daun tumbuhan lumut ini mengalami pewarisan genetik ekstrakromosomal. Pengaruh sifat yang diatut oleh materi genetik ekstrakromosomal terhadap daun tumbuhan lumut adalah ….
   A.  Tumbuhan bintil-bintil pada permukaan daunnya
   B.  Terbentuknya klorofil pada daunnya yang merupakan variegasi alamiah
   C.  Tidak memiliki klorofil pada daunnya
   D.  Terbentuknya karoten pada daunnya yang merupakan variegasi alamiah
   E.  Bagian tepi daunnya bercuping

Pembahasan:
Pewarisan genetik ekstrakromosomal adalah pewarisan genetik tidak melalui kromosom, melainkan melalui sitoplasma. Di sitoplasma terdapat organel seperti ribosom, kroloplas, dan mitokondria. Semua organel tersebut memiliki DNA. Inilah yang disebut sebagai pewarisan genetik secara ekstrakromosomal. Pewarisan genetik secara ekstrakromosomal ini terjadi pada daun tumbuhan. Pengaruh sifat yang diatur oleh materi ekstrakromosomal yaitu terjadi variegasi (variasi dalam pigmentasi) pada daun tumbuhan, misalnya daun tumbuhan lumut merupakan variegasi alamiah karena daun tumbuhan lumut mengandung klorofil.

Jawaban: B
------------#------------
Semoga Bermanfaat
Jangan lupa komentar & sarannya
Email: nanangnurulhidayat@gmail.com
WA /LINE : 081 669 2375

Post a Comment for "Daun tumbuhan lumut ini mengalami pewarisan genetik ekstrakromosomal"